Daftar Negara Lolos Babak 16 Besar EURO 2024, Kroasia Tak Masuk Tiga Besar Terbaik

27 Juni 2024, 13:23 WIB
16 negara telah memastikan diri lolos ke babak gugur EURO 2024 di Jerman. /Dede Hodijah/kabar-sumedang.com/DOK. Instagram euro2024

KABAR SUMEDANG - Sebanyak 16 negara telah memastikan diri lolos ke babak 16 besar atau fase gugur di ajang EURO 2024 di Jerman.

Banyak kejutan terjadi pada EURO 2024 kali ini, dengan tim-tim unggulan seperti Prancis dan juara bertahan, Italia yang justru tampil di bawah performa terbaiknya.

Yang lebih menyedihkan, tim nasional bertabur bintang seperti Kroasia harus tersingkir secara menyakitkan di ajang 4 tahunan ini.

Baca Juga: Jadwal Lengkap EURO 2024, Malam Ini dan Kamis Subuh

Kroasia harus tersingkir setelah hanya mampu mengumpulkan 2 poin di babak fase grup.

Sehingga, Kroasia pun harus tersingkir karena tidak menjadi empat negara dengan peringkat 3 terbaik di ajang ini.

Berikut ini, 16 tim nasional yang berhasil lolos ke babak 16 besar di ajang EURO 2024:

Baca Juga: Kroasia Tersingkir Menyakitkan di Euro 2024, Luca Modric: Sepak Bola Bisa Menjadi Sangat Kejam!

GRUP A
- Jerman (Juara Grup, 7 poin)
- Swiss (Runner up, 5 poin)

GRUP B
- Spanyol (Juara Grup, 9 poin)
- Italia (Runner up, 4 poin)

GRUP C
- Inggris (Juara Grup, 5 poin)
- Denmark (Runner up, 3 poin)
- Slovenia (Tiga terbaik, 3 poin)

Baca Juga: Italia Lolos Dramatis dari Fase Grup Euro 2024

GRUP D
- Austria (Juara Grup, 6 poin)
- Prancis (Runner up, 5 poin)
- Belanda (Tiga Terbaik, 4 poin)

GRUP E
- Rumania (Juara Grup, 4 poin)
- Belgia (Runner up, 4 poin)
- Slowakia (Tiga Terbaik, 4 poin)

GRUP F
- Portugal (Juara Grup, 6 poin)
- Turki (Runner up, 6 poin)
- Georgia (Tiga Terbaik, 4 poin)

Baca Juga: Drawing Euro 2024: Italia di Grup Neraka Bersama Spanyol dan Kroasia

Babak 16 besar EURO 2024 sendiri, akan berlangsung mulai 29 Juni 2024 nanti di sejumlah stadion di Jerman.***

Editor: Dede Hodijah

Tags

Terkini

Terpopuler