Peringati HKB Tahun 2024, BPBD Sumedang Berikan Edukasi Kebencanaan Kepada Pelajar

- 26 April 2024, 16:51 WIB
Kepala Seksi Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Sumedang, Adang SIP, sedang memberikan edukasi kebencanaan kepada para pelajar di SMAN 2 Sumedang.
Kepala Seksi Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Sumedang, Adang SIP, sedang memberikan edukasi kebencanaan kepada para pelajar di SMAN 2 Sumedang. /kabar-sumedang.com/Taufik Rohman/

"SMAN 2 Sumedang ini, lokasinya berada di sekitar tebing, jadi rawan terjadi bencana. Makanya, para pelajar dan tenaga pendidik di sana, perlu diberikan pengetahuan tentang kesiapsiagaan bencana. Tadi, kami sempat melakukan simulasi upaya evakuasi dan penyelamatan bencana," tutur Yogi.

Baca Juga: Mampu Hasilkan 2 Ton per Tahun, Usaha Pertanian Tembakau di Sumedang Cukup Menjanjikan

Yogi berharap, sosialisasi dan edukasi kebencanaan ini dapat meningkatkan kesiapsiagaan bencana di Sekolah. Supaya para pelajar dan tenaga pendidik, dapat melakukan mitigasi bencana secara optimal.***

Halaman:

Editor: Taufik Rochman (Kabar Priangan)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah